Resep Bubur Kuto
Bahan Bubur Kuto:
- 250 gr beras cuci bersih
- 1500 ml air
- ½ sdt garam
- 200 ml santan
Bahan kuah sayur untuk bubur :
- 150 gr buncis potong kecil-kecil
- 30 gr soun rebus tiriskan
- 100 gr tempe iris kecil
- 1 btg serai digeprek
- 2 lbr daun salam
- 2 cm laos digeprek
- 1,5 lt santan cair
- Bawang goreng secukupnya
- Bumbu halus :
- 2 butir bawang putih
- 4 butir bawang merah
- 2 buah cabai merah keriting
- ½ sdt ketumbar
- 2 butir kemiri
- 1 sdm garam
- 1 sachet masako rasa ayam
- 1 sdt gula
Setelah itu taruh dalam wadah dan taburi dengan bawang goring.
Sambal Tauco diuleg :
- 4 butir bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 8 buah cabe merah keriting
- 10 buah cabe rawit
- 4 butir kemiri
- 80 gr tauco yang asin
- gula secukupnya
- Vetsin sedikit aja kalo suka
--> Tumis sambal dengan 5 sdm minyak sampai harum lalu tambahkan 100 ml air masak sampai mendidih dan mengental.
Bahan pelengkap :
Kerupuk udang
Penyajiannya :
Taruh dalam mangkok bubur lalu siram dengan kuah sayur beri sambal tauco dan kerupuk.Siap dihidangkan
sumber: dapurmbakasri.blogspot.com
0 komentar:
Posting Komentar